PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN DARING PAI SERTA UPAYA KEPALA SEKOLAH DALAM MENGATASINYA
DOI:
https://doi.org/10.56806/jh.v2i4.32Keywords:
Kepala Sekolah, Problematika pembelajaran daring, SolusiAbstract
Salah satu kebijakan yang telah dirancang pemerintah untuk mencegah penyebaran wabah tersebut adalah dengan menerapkan aturan Work From Home (WFH). Dampak dari penerapan kebijakan WFH di dunia pendidikan adalah kegiatan belajar mengajar di sekolah untuk sementara dilakukan dari jarak jauh. Kebijakan ini menimbulkan problematika baik bagi guru maupun siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui permasalahan pembelajaran online PAI pada masa pandemi di SMP Muhammadiyah 3 Depok Sleman Yogyakarta dan bagaimana upaya kepala sekolah untuk mengatasi permasalahan tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah filed research yaitu mengkaji peristiwa-peristiwa yang terjadi di lapangan. Data yang digunakan adalah data yang diperoleh melalui wawancara dengan salah satu guru PAI dan kepala sekolah serta observasi siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala SMP Muhammadiyah 3 Depok Sleman melakukan beberapa upaya untuk mengatasi problematika pembelajaran online yaitu dengan: 1) membantu memenuhi kebutuhan guru dalam pembelajaran online yaitu pengadaan komputer dan kuota internet; 2) mengadakan pelatihan keterampilan dalam menggunakan teknologi bagi guru di sekolah maupun siswa; 3) berkoordinasi, bersosialisasi dan bekerjasama dengan orang tua siswa.
Downloads
References
Anwar, S. (2016). Peran Pendidikan Agama Islam dalam Membentuk Karakter Bangsa. Jurnal Pendidikan Islam, 7, 13.
Bukran, B. (2019). Problematika Pembelajaran Bahasa Indonesia Kurikulum 2013 Guru SMA Kelas X di Kabupaten Lombok Utara. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 1. https://doi.org/10.29303/jipp.v1i2.17
Chamaeng, M. B. (2017). Problematika Pembelajaran PAI (Pendidikan Agama Islam) di Sekolah Samaerdee Wittaya Provinsi Patani Selatan Thailand. Semarang?: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Negeri Walisongo.
Elihami, E., & Syahid, A. (2018). Penerapan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam dalam Membentuk Karakter Pribadi yang Islami. Edumaspul - Jurnal Pendidikan, 2(1), 79–96. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v2i1.17
Helaluddin, H. (2018). Mengenal Lebih Dekat dengan Pendekatan Fenomenologi: Sebuah Penelitian Kualitatif.
Indria, A. (2019). Gagasan dan Pemikiran Zakiya Daradjat dalam Pendidikan Islam. 1, 20.
Kemendikbud, P. (2020). Surat Edaran Mendikbud No 4 Tahun 2020 Tentang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus Disease (COVID-19) – Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Kemendikbudristek.
Ma’rifah, D. (2020). Implementasi Work From Home: Kajian Tentang Dampak Positif, Dampak Negatif dan Produktifitas Pegawai. Civil Service Journal, 14(2 November), 53–63.
Rahman, S. F. (2020). Problematika Pembelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) di masa Pandemi Covid-19 di SMP Islam Nurussalam Al-Khoir Moojolaban Sukoharjo Tahun Pelajaran 2019/2020. 20.
Saebani, B. A. (2009). Metode Penelitian Kualitatif / Afifuddin, Beni Ahmad Saebani. Pustaka Setia.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Nur Asih Istiqomah, Fandi Akhmad

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.